Selasa, 23 Agustus 2011

Tugas Matematika 6 (1)

1. Sebuah aquarium berbentuk kubus dengan ukuran panjang rusuknya adalah 94 cm. jika aquarium tersebut diisi dengan air hingga ¾ dari aquarium tersebut maka berapa liter air yang terdapat dalam aquarium?

2. Sebuah kolam ikan dengan panjang lebar dan tingginya sama. Jika diisi dengan air sebanyak 750 liter ternyata hanya sampai pada tiga perempat kolam tersebut. Maka berapa cm panjang,lebar dan tinggi kolam tersebut?

3. aku adalah suatu bilangan jika aku di pangkatkan 3 lalu ditambah 79 lalu dibagi 69 maka aku menjadi 1000. maka berapakah aku?

4. 26 x 23
24

5. Jika suatu bilangan dipangkatkan 3 lalu dipangkatkan 2 maka hasilnya adalah bilangan itu dipangkatkan 6. 6 didapat dari 3 x 2 .



1. Lampu merah menyala tiap 18 menit sekali, lampu biru menyala setiap 27 menit sekali dan lampu 81 menit sekali. Jika pada pukul 11.00 ketiga lampu menyala bersama-sama, maka pada pukul berapakah ketiga lampu akan menyala bersama-sama lagi ?






2. Andi mempunyai 35 permen cokelat dan 25 permen rasa jeruk. Andi ingin membungkusnya dalam beberapa kantong plastic dengan jenis dan jumlah masing-masing kantong sama banyak. Maka berapa kantong plastik yang dibutuhkan oleh andi?





3. Anita les bahasa inggris tiap5 hari sekali, les piano setiap 10 hari sekali dan les menari setiap 12 hari sekali. Jika tanggal 31Agustus anita mengikuti ketiga les tersebut bersama-sama dalam satu hari. Maka tanggal berapa lagikah anita akan mengikuti ketiga les tersebut dalam satu hari?




4. Carilah KPK dan FPB dari 18 dan 40.!





5. Pak arif mendapat giliran kerja ke luar kota tiap 6 hari sekali, pak Tono tiap 9 hari dan pak sunu tiap 18 hari sekali. Jika tanggal 11 maret mereka keluar kota bersama-sama maka tanggal berapa mereka bertiga keluar kota bersama-sama lagi ?



6. Carilah KPK dan FPB dari 35,50 dan 75!





7. Siswa kelas V terdiri dari 24 siswa dan 18 siswa laki-laki. Akan dibentuk beberapa kelompok belajar. Banyak siswa laki maupun perempuan dalam setiap kelompok adalah sama. Maka berapa kelompok belajar yang terbentuk?






8. Untuk sebuah pesta ulang tahun disediakan 60 makanan ringan, 180 permen, dan 40 minuman ringan. Ketiganya akan dimasukkan dalam kantong palstik. Tiap kantong plastic berisi makanan dan minuman yang jumlahnya sama. Berapa kantong palstik yang dibutuhkan?






9. Pedagan buah akan menjual 150 buah jeruk dan 420 buah jeruk. Buah tersebut akan ditempatkan pada plastic dalam jumlah yang sama banyak. Berapa plastic yang dibutuhkan oleh pedagang itu?






10. Sekarang pukul 08.00, dua buah lonceng berbunyi bersama-sama lonceng A berbunyi tiap 30 menit sekali dan lonceng B berbunyi setiap 45 menit sekali. Pukul berapa kedua lonceng itu akan berbunyi bersama-sama lagi?